Implementasi Annadhofatu Minal Iman melalui Pembuatan Sabun Cuci Tangan di SDIT Mutiara Hati Gunungpati Semarang

Authors

  • Rina Wijayanti Wijayanti Universitas Islam Sultan Agung Semarang
  • Chilmia Nurul Fatiha Universitas Islam Sultan Agung Semarang

DOI:

https://doi.org/10.53624/kontribusi.v4i1.302

Keywords:

Annadhofatu Minal Iman, Anak Usia Sekolah, Kelapa Sawit, Sabun Cuci Tangan Halal

Abstract

Diare penyebab kematian kedua pada usia anak – anak. Dalam ajaran Islam mengutamakan kebersihan hingga dituangkan dalam suatu konsep “Annadhofatu Minal Iman” atau “Kebersihan adalah sebagian dari iman. Kurangnya kesadaran dalam menjaga kebersihan tangan bagi anak – anak sekolah dasar SD IT Mutiara Hati Gunungpati Semarang mendorong untuk dilakukan pengabdian kepada masyarakat dengan memberikan edukasi cara mencuci tangan dengan baik dan benar serta menambah keterampilan untuk membuat sabun cuci tangan halal dari bahan alam. Metode yang digunakan dalam pengabdian yaitu lembar observasi kuisioner tingkat pengetahuan siswa dan siswi cara mencuci tangan dengan benar. Hasil yang didapat setelah dilaksanakan edukasi dan pembuatan produk, membuktikan bahwa pemahaman dan minat anak – anak sekolah dasar mengenai menjaga kebersihan tangan meningkat, anak mampu mengingat langkah – langkah pembuatan sabun cuci tangan dan mengingat langkah – langkah mencuci tangan dengan baik dan benar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Achsah, A., Nuswantara, I. R., Aurelly, S., & Tiyas, R. W. (2023). Sosialisasi Mencuci Tangan Pada Anak Usia Dini Guna Menumbuhkan Pembiasaan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Di KB-TK Isriati Baiturrahman 2 Semarang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, 1(4).

Agustina, A. (2021). Perspektif Hadis Nabi Saw Mengenai Kebersihan Lingkungan. Jurnal Penelitian Ilmu Ushuluddin, 1(2), 96–104. https://doi.org/10.15575/jpiu.12206

Kurniati, P. S., Heriyani, F., & Budiarti, L. Y. (2019). Gambaran Jenis Bakteri Pada Tangan Siswa Sekolah Dasar Di Sekitar Bantaran Sungai Lulut Banjarmasin.

Lipinwati, Rahman, A. O., & Primayana. (2018). Perbandingan Efektifitas Cuci Tangan Tujuh Langkah Dengan Air Dan Dengan Sabun Cuci Tangan Cair Dalam Menjaga Kebersihan Tangan Pada Mahasiswa/I Fakultas Kedokteran Universitas Jambi. JMJ, 6(2).

Nahara, A. R., Bagus Mahardika, G., & Gunawan, S. (2022). Titik kritis halal olahan produk alami sebagai bahan aditif pangan. In Halal Research (Vol. 2, Issue 2).

Prasetya, E., Jusuf, H., & Ahmad, Z. (2022). Health Education On The Importance Of Washing Hands With Soap (Ctps) At Sdn 10 Dungaliyo. JPKM : Jurnal Pengabdian Kesehatan Masyarakat, 3(1), 48–54. https://doi.org/10.37905/jpkm.v2i2.13803

Rahmad Ardi Wijaya. (2015). Implementasi Konsep Kebersihan Sebagian Dari Iman di IAIN Raden Fatah Palembang. Tadrib, 1(1).

Risnawaty, G. (2016). Faktor Determinan Perilaku Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS) Pada Masyarakat Di Tanah Kalikedinding Determinant Factor Of Handwashing With Soap (CTPS) In People On The Tanah Kalikedinding.

Songe, M. M., Hang’ombe, B. M., Knight-Jones, T. J. D., & Grace, D. (2017). Antimicrobial resistant enteropathogenic escherichia coli and salmonella spp. In houseflies infesting fish in food markets in Zambia. International Journal of Environmental Research and Public Health, 14(1). https://doi.org/10.3390/ijerph14010021

Sri Haryati, Faizah Hamzah, & Fajar Restuha. (2015). Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Cangkang Kelapa Sawit (Elaeis guineensis Jacq.,). Jom Faperta, 2(1).

Downloads

PlumX Metrics

Published

2023-11-18

How to Cite

Wijayanti, R. W., & Fatiha, C. N. (2023). Implementasi Annadhofatu Minal Iman melalui Pembuatan Sabun Cuci Tangan di SDIT Mutiara Hati Gunungpati Semarang. Kontribusi: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 123–134. https://doi.org/10.53624/kontribusi.v4i1.302