Upaya Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 1 Kediri Melalui Model Pembelajaran Discovery Learning
DOI:
https://doi.org/10.53624/ptk.v1i1.5Keywords:
Hasil belajar, determinan dan invers matriks, discovery learningAbstract
Penelitian tindakan kelas mengenai peningkatan kemampuan belajar siswa kelas XI semester gasal materi determinan dan invers matriks dilatar belakangi rendahnya persentase kemampuan hasil belajar siswa serta ketuntasan belajar siswa. Penelitian ini dilaksanakan sebanyak 3 siklus dimulai siklus 1 tanggal 19 Oktober 2020, siklus 2 tanggal 26 Oktober 2020, dan siklus 3 tanggal 10 November 2020 dengan subjek penelitian siswa kelas XI IPA B SMA Negeri 1 Kediri yang berjumlah 34 siswa tahun pelajaran 2020 /2021. Data yang dikumpulkan melalui metode observasi dan dokumentasi. Berdasarkan penelitian yang dilakukan sebanyak 3 siklus, hasil belajar selalu meningkat, siklus 2 meningkat sebesar 17,65% dari nilai siklus 1, sedangkan pada siklus 3 terjadi kenaikan kemampuan hasil belajar siswa sebesar 14,7% dari nilai siklus 2. Pada siklus 3 keberhasilan belajar mencapai 88,23%,. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan model pembelajaran discovery learning dimana siswa mengawali kegiatan pembelajaran dengan tahap simulasi oleh guru, dilanjutkan dengan identifikasi masalah, pengumpulan data, pengolahan data, verifikasi, dan generalisasi. Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa menggunakan model pembelajaran tersebut dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas XI IPA B SMA Negeri 1 Kediri.
Downloads
References
Arikunto, S., & others. (2008). Penelitian Tindakan Kelas (PTK). PT. Bumi Aksara.
Daryanto. (2011). Penelitian Tindakan Kelas dan Penelitian Tindakan Sekolah Beserta Contoh – Contohnya. Yogyakarta: Penerbit Gaya Media.
Departemen Pendidikan Nasional. (2003). Standart Kompetensi Mata Pelajaran Matematika SMA. Jakarta: Pusat Kurikulum. Balitbang Depdiknas.
Hardini, Tyas. (2016). Penerapan model discovery learning pada pembelajaran IPS untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar kognitif siswa sekolah dasar. Jurnal Discovery Larning.
Kunandar. (2008). Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Pengembangan Profesi Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada
Nana, sudjana. 2005. Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2020 Elly Rahmawati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
1. Hak cipta atas artikel apa pun dipegang oleh penulisnya.
2. Penulis memberikan jurnal, hak publikasi pertama dengan karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons yang memungkinkan orang lain untuk membagikan karya dengan pengakuan atas kepenulisan dan publikasi awal karya tersebut dalam jurnal ini.
3. Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan dari publikasi awalnya di jurnal ini.
4. Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena hal itu dapat mengarah pada pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan.
5. Artikel dan materi terkait yang diterbitkan didistribusikan di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0